Bolehkah Mengganti âKata Gantiâ dalam Al-Quran dengan Tujuan Berdoa
ilustrasi berdoa Assalamualaikum, saya Aliyudin dari Karawang mau bertanya. Apa boleh doa-doa yang bersumber dari Al-Quran diganti dlomaâir-nya dari mufrod mejadi jamak atau sebaliknya, mohon jawabannya. Terima kasih, jazakallah ahsanal jaza’. Wassalamualaikum. Jawaban: Waâalaikumsalam. Hal yang lumrah terjadi di masyarakat kalau ada doa yang kata gantinya tertuju kepada personal (aku/saya) maka diganti untuk orang banyak […]
Tidak Ada Perkara Agama yang Remeh – KonsultasiSyariah.com
Pertanyaan: Ustadz, sebagian orang jika dinasihati untuk tidak isbal, untuk tidak mencukur jenggot, mereka malah mengatakan: “Masalah begitu saja masih dipermasalahkan.” Intinya meremehkan. Bagaimana menanggapi teman yang demikian ustadz? Jawaban: Alhamdulillaah, ash-shalaatu wassalaamu ‘ala Rasulillaah, wa ‘ala alihi wa man waalah, amma ba’du, Tidak ada perkara yang remeh dalam agama Islam. Allah Ta’ala berfirman: إِنَّا […]
Cara memilih kartu perdana XL untuk modem
ChatGPT bilang: Kalau kamu mau pilih kartu perdana XL untuk modem, supaya internet stabil dan cepat, ini beberapa tips penting yang bisa kamu ikuti: Cara Memilih Kartu Perdana XL untuk Modem 1. Pilih Kartu Perdana dengan Paket Data Besar 2. Pastikan Kartu Sudah Support Jaringan 4G LTE 3. Cek Cakupan Jaringan di Lokasi Pemakaian 4. […]
Pelajaran Berharga, Antara Masa dan Mimpi yang Dilalui
“Setiap orang punya masanya dan setiap masa ada orangnya” kalimat pembuka pada novel fiksi yang berjudul 4 masa dan 1 mimpi, yang diangkat dari kisah influencer yang sedang naik daun dengan konten dakwahnya di media sosial. Agam Fachrul dan Wahyudi Pratama menulis sebuah novel penggugah jiwa yang diambil dari kisah nyata. Buku ini memiliki beberapa […]
Salam dalam Salat Jenazah Sekali atau Dua Kali? – KonsultasiSyariah.com
Pertanyaan: Ustadz, mohon pencerahannya. Saya ketika umrah mengikuti salat jenazah di Masjid Nabawi dan Masjidil Haram, ternyata imam hanya salam satu kali saja ke kanan. Sedangkan selama ini sepengetahuan saya salat jenazah itu dua kali salam. Jawaban: Alhamdulillahi rabbil ‘alamin, ash salaatu wassalaamu ‘ala Nabiyyina Muhammadin wa ‘ala alihi wa shahbihi ajma’in, amma ba’du. Jumhur […]
Perjalanan Kerelaan Orang Tua Memondokkan Anak
Suasana saat para santri mengikuti penyambutan santri baru di pondok pesantren (dok. tebuirengonline) Keputusan untuk memondokkan anak bukanlah pilihan ringan bagi sebagian orang tua. Ada pergolakan batin, kekhawatiran, dan berbagai pertimbangan yang menyertai proses itu. Di satu sisi, orang tua ingin memberikan pendidikan terbaik yang tidak hanya mendewasakan intelektual anak, tetapi juga membentuk karakter dan […]
Hukum Bisnis Afiliasi – KonsultasiSyariah.com
Pertanyaan: Apa hukum bisnis afiliasi? Jadi saya hanya memasarkan produk orang lain, kemudian jika orang tersebut membeli barang yang saya pasarkan melalui link khusus, maka saya akan mendapatkan komisi. Jawaban: Alhamdulillaah, ash-shalaatu wassalaamu ‘ala Rasuulillaah, wa ‘ala aalihi wa man waalaah, amma ba’du. Bisnis afiliasi atau affiliate marketing, disebutkan dalam Cambridge Dictionary bahwa maknanya adalah: […]
Pemikiran Visioner Wahid Hasyim: Warisan bagi NU dan Dunia Islam
KH Abdul Wahid Hasyim KH. Abdul Wahid Hasyim (lahir di Jombang, Jawa Timur, 1 Juni 1914 – wafat di Cimahi, Jawa Barat, 19 April 1953) adalah seorang Pahlawan Nasional Indonesia, ulama visioner, dan negarawan yang meletakkan fondasi penting bagi Republik Indonesia. Beliau adalah putra dari pendiri Nahdlatul Ulama (NU), Hadratussyekh K.H. Hasyim Asy’ari, dan ayah […]
Apakah Sekolah Termasuk Nafkah? – KonsultasiSyariah.com
Pertanyaan: Ustadz, apakah biaya sekolah SD, SMP, SMA, sampai dengan kuliah adalah termasuk nafkah yang wajib diberikan ayah kepada anaknya? Bagaimana jika seorang ayah tidak mampu untuk membiayai pendidikan anaknya? Apakah ia berdosa? Ataukah harus berutang? Mohon pencerahannya. Jawaban: Alhamdulillaah, ash-shalaatu wassalaamu ‘ala Rasulillaah, wa ‘ala alihi wa man waalah, amma ba’du, Seorang ayah wajib […]
MOSBA Pesantren Sains Tebuireng, Santri Dikenalkan Kegiatan dan Prinsip Tebuireng
KH. A. Roziqi saat menyampaikan materi tentang prinsip Tebuireng yang tertuang dalam BERKAH, Senin (7/7/2025). Foto: Pewarta Tebuireng.online- Senin (07/07/2025), Pesantren Sains Tebuireng menggelar Masa Orientasi Santri Baru (MOSBA) hari kedua dengan tiga materi yang disampaikan. Acara dimulai pukul 08.00 WIB, diisi dengan ice breaking dan materi pada pukul 09.00-10.00 WIB. Materi kedua pukul 10.30-11.30 […]